Pendekatan Kualitatif
Pendekatan yang secara primer menggunakan paradigm pengetahuan berdasarkan pandangan konstruktivist (pengalaman individu atau pandangan advokasi. Ada tiga strategi yang digunakan dalam pendekatan ini yakni:
1. penelitian entografi adalah suatu bentuk penelitian yang berfokus pada makna sosiologis melalui observasi lapangan tertutup dari fenomena sosiokultural (Emzir,2007:143). Prinsip dalam penelitian entografi adalah naturalism, pemahaman, dan penemuan.
2. penelitian grounded theory (teori dasar) adalah teori umum dari metode ilmiah yang berurusan dengan generalisasi, elaborasi, dan validasi dari teori ilmu sosial (Glaser dan Strauss dalam Emzir.2007:193). Prinsip dalam grounded theory sebagai metode ilmiah sebagai berikut: perumusan masalah, deteksi fenomena, penurunan teori, pengembangan teori, penilaian teori
• proses analsis data
- data pengkodean terbuka, peneliti membentuk kategori awal
- data pengkodean poros, peneliti merakit data dalam cara baru setelah open coding.
- data pengkodean selektif, peneliti mengindentifikasi garis cerita dan menulis cerita.
- peneliti mengembangkan dan menggambarkan secara visual suatu penjelasan kondisi sosial, historis dan ekonomis yang mempengaruhi fenomena sentral.
3. penelitian tindakan (action research) adalah suatu penelitian informal, kualitatif, formatif, subjektif, interpretif, reflektif dan suatu model penelitian pengalaman, di mana semua individu diibaratkan dalam studi sebagai peserta yang mengetahui dan menyokong (Hopkin dalam Emzir,2007:233).
• Prinsip penelitian tindakan
- Kritik reflektif
- Kritik dialektif
- Sumber daya kolaboratif
- Ambil resiko
- Struktur jamak
- Teori, praktis dan transformasi
• Jenis penilitian tindakan
- Tindakan tradisional
- Tindakan kontekstural
- Tindakan radikal
- Tindakan bidang pendidikan
• Metode penelitian tindakan
- Mempertimbangkan pergantian paradigma
- Menetapkan suatu kesepatakantan penelitian formal
- Menyiapkan suatu pernyataan masalah teoritis
- Merencankan metode pengumpulan data
- Memelihara kolaborasi dan pembelajaran subjek
- Mengulangi peningkatan
- Membuat generalisasi yang mendasar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar